Easiest Way to Make Delicious Mini Bika Ambon ekonomis
Mini Bika Ambon ekonomis.
You can cook Mini Bika Ambon ekonomis using 19 ingredients and 9 steps. Here is how you cook it.
Ingredients of Mini Bika Ambon ekonomis
- You need of Bahan A:.
- You need 200 ml of santan instan (me.kara).
- Prepare 450 ml of air.
- Prepare 6 lembar of daun pandan, simpul.
- It's 10 lembar of daun jeruk.
- It's 3 batang of serai.
- It's 2,5 sdt of kunyit bubuk.
- Prepare of Bahan B:.
- Prepare 300 g of tepung tapioka.
- It's 150 g of terigu.
- You need 300 g of gula.
- You need 1 sdt of garam.
- You need of Bahan C:.
- It's 4,5 sdm of margarine, lelehkan.
- It's 6 butir of telur.
- You need of Bahan D:.
- Prepare 3 sdt of ragi instan.
- Prepare 3 sdt of gula.
- Prepare 150 ml of air hangat.
Mini Bika Ambon ekonomis step by step
- Taruh semua bahan A ke dalam panci, kecuali santan instant. Rebus hingga air mendidih. Kecilkan api, masukkan santan aduk rata. Angkat dan tunggu hingga dingin (suhu kamar). Saring. Sisihkan..
- Campur bahan D. Biarkan 5-10 menit hingga mengembang berbusa. Ini menandakan ragi masih aktif.
- Tuang setengah larutan santan pada campuran bahan B (bahan kering) aduk rata dg wish hingga gula larut.
- Campurkan telur, sisa santan dan larutan ragi, aduk rata. Tambahkan adonan langkah 3, aduk rata kembali, kemudian campurkan margarin leleh, aduk rata..
- Tutup rapat dan istirahatkan selama 1 jam. Setelah 1 jam hasilnya seperti gambar 2.
- 10 mnt sebelum 1 jam siapkan loyang olesi tipis dg margarine dan panaskan dg api kecil hingga benar2 panas.
- Setelah 1 jam dan loyang cukup panas. Aduk adonan supaya tidak ada bagian yg mengendap(lakukan tiap akan menuang adonan) lalu tuang adonan sampai 2/3 loyang biarkan hingga keluar lubang2 kecil lalu tutup sekitar 3- 5 mnt/ hingga matang (tes dg tes tusuk). Masak dg api kecil. Jangan lupa tutupnya dilap jika mulai banyak berembun..
- Angkat dan siap di santap.
- Note: jika g suka aroma daun jeruk bisa dikurangi.
0 Response to "Easiest Way to Make Delicious Mini Bika Ambon ekonomis"
Posting Komentar